Wali Kota Adelaide percaya bahwa krisis perumahan dapat diatasi jika ruang-ruang kantor yang kosong diubah menjadi apartemen. Namun para ahli mengatakan langkah itu mungkin lebih mahal dibandingkan membangun tempat tinggal baru.
Lima hari setelah pesawat Singapore Airlines mengalami turbulensi parah yang menewaskan salah seorang penumpang dan melukai 104 lainnya, pesawat Qatar Airways mengalami nasib serupa Minggu lalu (26/5). Mengapa turbulensi semakin sering terjadi, dan haruskah kita khawatir saat naik pesawat terbang?
Hollywood baru-baru ini merilis film dokumenter “The Beach Boys”, yang sesuai judulnya mengisahkan perjalanan pasang surut grup band ternama yang eksistensinya mentransformasi grup-grup vokal.
Tiga negara Eropa mengakui negara Palestina. Analis mengatakan bahwa itu hanya simbolis. Sedangkan Gedung Putih percaya bahwa pengakuan itu tidak akan mencapai solusi dua negara.
Tunjukkan lebih banyak