Tautan-tautan Akses

Ancam Eksistensi Manusia, CEO OpenAI Imbau Badan PBB Awasi AI


Ilustrasi yang menggambarkan logo Google, Microsoft, Alfabet serta kata-kata Kecerdasan Buatan AI, 4 Mei 2023. (Foto: REUTERS/Dado Ruvic)
Ilustrasi yang menggambarkan logo Google, Microsoft, Alfabet serta kata-kata Kecerdasan Buatan AI, 4 Mei 2023. (Foto: REUTERS/Dado Ruvic)

Kecerdasan buatan atau AI menimbulkan "risiko eksistensial" bagi umat manusia. Untuk itu badan internasional di bawah Persatuan Bangsa-Bangsa, seperti Badan Energi Atom Internasional atau IAEA, diharapkan dapat mengawasi pengembangan teknologi tersebut. Demikian imbauan CEO OpenAI Sam Altman saat melakukan kunjungan ke Uni Emirat Arab pada Selasa (6/6).

Risiko eksistensial sendiri adalah ancaman pengembangan teknologi yang berpotensi memusnahkan peradaban manusia di muka Bumi.

Layar monitor menunjukkan tangan robot dan tangan manusia bergerak ke arah satu sama lain selama KTT Global "AI untuk Kebaikan" di ITU di Jenewa. (Foto: Reuters)
Layar monitor menunjukkan tangan robot dan tangan manusia bergerak ke arah satu sama lain selama KTT Global "AI untuk Kebaikan" di ITU di Jenewa. (Foto: Reuters)

Forum

XS
SM
MD
LG