VOA Smart Jazz (Bagian 2)
Musisi dan artis jazz muda semakin menguatkan kehadirannya dalam industri jazz. Seperti vokalis Erin Boheme yang namanya semakin dikenal, simak komposisi berjudul What A Life. Eva Mazrieva kembali menyampaikan info jazz menarik mengenai musisi jazz Christian McBride Trio. Artis muda genre hip hop Jose James menunjukan kemahirannya menggabungkan genre hip hop dengan modern jazz.
Episode
-
Maret 17, 2023
Pengamat Sambut Baik Pemulihan Hubungan Saudi-Iran
-
Maret 16, 2023
Info Ekonomi 16 Maret
-
Maret 01, 2023
VOA Executive Lounge: Bisnis Pakaian Bekas
-
Februari 23, 2023
Pendidikan Gratis: Amanat Undang-Undang yang Masih Jadi Angan-Angan