No media source currently available
Terinspirasi dari hubungan yang terkendala saat isolasi pandemi COVID-19 di China, seorang pria lulusan sekolah film di Beijing menciptakan alat ciuman jarak jauh yang bisa terkoneksi dengan ponsel pintar. Tertarik untuk coba?