AS Soroti 'Main Mata' Ukraina dengan Tiongkok
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky akhir Agustus bertemu Presiden AS Joe Biden di Washington, D.C. Pertemuan berlangsung di tengah kecurigaan bahwa Ukraina 'bermain mata' dengan Tiongkok, termasuk menerima vaksin Covid-19 negara itu dan juga bekerjasama dalam infrastruktur.
Episode
-
Maret 13, 2025Wajah Toleransi di Kota Seribu Kelenteng
-
Maret 13, 2025Donald Trump Tepis Ancaman Resesi Ekonomi di Amerika