Kesaksian Cohen Kembalikan Ingatan pada Skandal Watergate
Kesaksian Michael Cohen, pengacara pribadi dan “fixer” Presiden Donald Trump, di Kongres baru-baru ini membuat warga Amerika terpana dan menimbulkan kecaman terhadap presiden. Bagi sebagian orang, saat-saat ketika Cohen disorot ini mengembalikan ingatan pada skandal Watergate tahun 1970-an.
Episode
-
Maret 23, 2023
Muslim Sambut Ramadan Kala Inflasi Tinggi dan Ekonomi Sulit
-
Maret 22, 2023
Penelitian Baru: 4 Hari Kerja Tingkatkan Kesehatan Karyawan
-
Maret 16, 2023
Kilau Bisnis Jasa Semir Sepatu Semakin Pudar