Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) melaporkan kemajuan substansial dalam upaya membendung penyebaran virus Ebola di Republik Demokratik Kongo (DRC) timur. Namun, organisasi itu juga memperingatkan bahwa tempat-tempat baru yang rentan juga bermunculan. Ikuti selengkapnya bersama Leonard Triyono.