Acara Pelantikan Presiden terpilih Donald Trump hari Jumat 20 Januari 2017, menarik ratusan ribu pendukung dan penentangnya. Wartawan VOA Utami Hussin melaporkan reaksi mereka dari lokasi pelantikan di Washington DC.
Reaksi Pendukung dan Penentang Pelantikan Presiden Donald Trump