Di Botanical Garden Washington, Siswa Menjadi Pakar Botani Sehari
- Karlina Amkas
Program khusus di Kebun Raya Washington memungkinkan siswa mempelajari tanaman dan mengetahui peran penting tanaman dalam kehidupan manusia. Bagi siswa, program itu memberi mereka kesempatan menjadi pakar botani, walau hanya sehari. Karlina Amkas menyampaikan lebih lanjut dalam Amerika Kini.
Episode
-
Februari 07, 2025
Hadapi Kecaman Global, Gedung Putih Klarifikasi Rencana Trump Soal Gaza
-
Januari 22, 2025
Harapan Rakyat Amerika terhadap Presiden AS ke-47, Donald Trump