No media source currently available
Kali ini ada aktor Edward Norton yang aktif dalam berbagai kegiatan sosial pelestarian lingkungan. Ia menciptakan situs untuk mengumpulkan dana guna kepentingan tersebut dan berbagai penggalangan dana lainnya, yang bernama ‘CrowdRise’