Seniman Amerika bersuara merdu, Megan O'Donoghue, sangat fasih berbahasa Indonesia dan mahir menyinden. Kepada VOA Indonesia, Megan bercerita mengenai perjalanan karirnya, serta pengalamannya ketika belajar kesenian Indonesia di Solo, yang menurutnya sangat kaya rasa. Megan mengatakan musik Indonesia sangat dihargai dan dikagumi oleh warga Amerika. Bagaimana pendapatmu?