Meskipun kasus cacar monyet atau monkeypox belum terdeteksi di Tanah Air, pemerintah tetap waspada dengan melakukan pengawasan ketat di pintu-pintu masuk Indonesia.
Uji coba obat suntik antiretroviral sedang berlangsung di Kenya, Uganda dan Afrika Selatan. Obat yang diinjeksikan setiap dua bulan sekali ini dikembangkan untuk mengatasi stigma buruk terkait pasien HIV-positif di Afrika.
Tunjukkan lebih banyak