Sekretaris Jenderal PBB Ban Ki-moon mengakui perundingan PBB mengenai Siprus berakhir dengan sedikit kemajuan yang dicapai.
Ketegangan meningkat antara Siprus dan Turki berkenaan dengan eksplorasi minyak dan gas di Laut Tengah bagian timur
PBB mengevakuasi sekitar 600 staf dan keluarga mereka dari Mesir ke Siprus, karena situasi keamanan yang memburuk.