Tanggal 11 November adalah Hari Veteran di AS, hari libur nasional untuk menghormati semua personel militer yang telah bertugas di medan perang.
Amerika Peringati Hari Veteran

5
Jimmy Bacolo (kanan) dari Staten Island, New York, anggota Veteran Perang Asing 5195 di Red Hook, Brooklyn, New York, menghadiri peringatan Hari Veteran di Memorial 9/11, New York. (AP)

6
Para anggota Korps Kadet Angkatan Laut AS ambil bagian di upacara bendera di Taman Makam Nasional Arlington di Arlington, Virginia. (Coast Guard/Petty Officer 3rd Class Lisa Ferdinando)

7
Kevin Carpenter, dari cabang 82 Nassau County untuk Veteran Vietnam Amerika, mengikat pita kuning di pohon yang bertahan dari serangan teror pada peringatan Hari Veteran di Memorial 9/11 di New York. (AP)

8
Joseph Manning (kanan) dari Raynham, Massachusetts, dan putranya, Joey, 6, seorang pramuka, meletakkan bendera AS di makam para veteran di Taman Makam Nasional di Bourne, Massachusetts. (AP)