Mengenang Kembali The Beatles Lewat Film Dokumenter Terbaru
Your browser doesn’t support HTML5
Film dokumenter seputar tur musik band the Beatles kini diputar di sejumlah bioskop di Amerika. Film itu juga memperlihatkan sikap band itu yang tidak setuju terhadap pemisahan ras di Amerika.