Tautan-tautan Akses

Mantan Presiden Uni Eropa Menyerukan  Reformasi Demokratis Di Birma


Seorang mantan Presiden Uni Eropa mengatakan ia prihatin mengenai keadaan politik di Birma dan ingin melihat kemajuan nyata menuju reformasi demokratis di negara itu.

Perdana Menteri Denmark Anders Fogh Rasmussen membuat pernyataan itu setelah melangsungkan pembicaraan di Thailand dengan Perdana Menteri Thaksin Shinawatra.

Birma akan memegang ketua yang dirotasi antara ke-10 anggota ASEAN pada tahun 2006.

Amerika Serikat dan Uni Eropa telah mengancam akan memboikot pertemuan-pertemuan ASEAN selanjutnya jika Birma menjadi ketua sebelum menerapkan reformasi politik.

XS
SM
MD
LG