No media source currently available
Selama dua dasawarsa terakhir, jumlah imigran dari benua Afrika terus meningkat di kota New York. Para pendatang dari negara-negara Afrika aktif membuka diri dengan menggelar Festival Diaspora Afrika di sana.